Saat aku tak paham maksud Rabbku, aku memilih tetap percaya.
Saat aku tertekan oleh kekecewaan, aku memilih bersyukur.
Saat rencana hidupku berantakan, aku memilih berserah diri.
Saat putus asa melingkupiku, aku memilih tetap maju.
Dan saat ingin mengirimkan pesan ini, aku memilihmu.
Karena kamu sangat berharga di hadapan-Nya..
Apapun yang terjadi padamu saat ini, tetaplah PERCAYA, BERSYUKUR, dan BERSERAH DIRI...
Karena Allah sedang merajut kehidupan yang terbaik untukmu :-)
*habis baca-baca sms yang tersimpan di hp, ketemu sms ini. Dikirim dari kak Yusi 11 Februari 2011. Terimakasih smsnya kak :)
Aal is well...
Aal is well...
No comments:
Post a Comment